Home / Daerah

Senin, 19 Juni 2023 - 20:42 WIB

Wakili Kapolda Aceh, Dirreskrimsus Ikuti Rakor Penangulangan Karhutla

BIMnews.id | Banda Aceh
Dirreskrimsus Polda Aceh Kombes Winardy mengikuti rapat koordinasi (rakor) penanggulangan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Hotel Hermes, Kota Banda Aceh, Minggu malam, 18 Juni 2023.

Dalam kapasitasnya mewakili Kapolda Aceh Irjen Ahmad Haydar, Winardy menyampaikan, bahwa selama ini pihaknya telah melakukan berbagai upaya untuk menanggulangi karhutla, mulai dari sosialisasi hingga penindakan hukum.

Baca Juga :  Penerangan Kodam Iskandar Muda Gelar Acara Ramah Tamah dan Silaturahmi Dengan Insan Media

Di samping itu, kata Winardy, Polda Aceh hingga ke jajaran tingkat Polsek juga telah mengimbau agar masyarakat agar tidak membuka lahan dengan membakar, serta mensosialisasikan dampak hukumnya

Baca Juga :  Polri Tangkap Buronan Thailand Paling Dicari

“Terkait karhutla kami sudah melakukan sosialisasi serta mengedepankan upaya preemtif dan preventif. Kemudian penindakan hukum apabila dipwrlukan,” demikian, kata Winardy.

Sementara itu, pihak kepolisian juga terus melakukan upaya-upaya mitigasi agar lebih memudahkan dalam melakukan penanggulangan karhutla. (*)

BIMnews.id – NAZAR

Share :

Baca Juga

Daerah

THE REIZ SUITES Hadirkan Fasilitas Premium dan Netflix Terintegreasi

Daerah

Brimob Polda Aceh Sterilkan Lokasi Jelang Kedatangan Presiden ke Pidie

Daerah

Babinsa Bersama Warga Masyarakat Kerja Bakti buat jalanĀ 

Daerah

Siswa SMKN 1 Abdya Dilatih Menulis Artikel Populer

Daerah

Pangdam IM Hadiri Bank Aceh Bhayangkara Run 2024

Daerah

Pj Bupati Aceh Besar Hadiri Forum Konsultasi Masyarakat CSR PT SBA

Daerah

Korlantas Polri Berlakukan One Way pada Pukul 21.30 WIB

Daerah

KAPOLRES ACEH TAMIANG TERIMA SEPUCUK SENJATA PENINGGALAN KONFLIK