Home / News

Sabtu, 29 April 2023 - 17:13 WIB

Kapolda Aceh Cek Situasi Arus Balik Mudik Gratis di Kapal Penyeberangan

BIMnews.id | Banda Aceh

Kapolda Aceh Irjen Ahmad Haydar meninjau dan mengecek langsung situasi arus balik mudik gratis pascalebaran dalam kapal penyeberangan Sabang-Banda Aceh, Sabtu, 29 April 2023.

Dalam kesempatan, Ahmad Haydar juga sempat menyapa para pemudik dalam kapal penyeberangan dan memastikan ketersedian transportasi laut untuk mendukung kelancaran arus balik mudik.

Baca Juga :  Pengendara Sepeda Motor Ugal Ugalan Meresahkan Warga

“Peninjauan ini adalah upaya kami untuk memastikan kelancaran arus balik mudik jalur laut, dalam hal ini rute Sabang-Banda Aceh,” kata Ahmad Haydar, usai melakukan peninjauan tersebut.

Ahmad Haydar juga menyebut, pihaknya sudah menyiapkan 100 tiket kapal penyeberangan secara gratis kepada masyarakat yang akan balik mudik, dengan rute Simeleu-Labuhan Haji, Singkil-Pulau Banyak, dan Sabang-Banda Aceh.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Siapkan 51 Unit Armada Balik Mudik secara Gratis

Ia berharap, tiket kapal penyeberangan gratis tersebut bermanfaat dan dapat meringankan beban masyarakat yang akan balik mudik pascalebaran.(***)

BIMnews.id – NAZAR

Share :

Baca Juga

Daerah

Kejati Aceh Periksa 2 Terduga Pelaku Tindak Pidana Korupsi Penyimpangan Program Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) Aceh Barat

Daerah

Petani di Sabang Tidak Dapat Alokasi Pupuk Subsidi, Ombudsman Turun Tangan

News

SMKN 1 Al Mubarkeya Gelar Workshop Penyelarasan Pembelajaran berbasis Dunia Kerja, Berharap Banyak Lulusan diterima di DUDIKA

News

Ribuan Warga Aceh Hadiri Maulid Akbar IKNR Jakarta

News

RAPI ACEH BARAT BERKOLABORASI DENGAN POLRES ACEH BARAT

News

Sebulan Dibentuk, Satgas TPPO Polri Sikat 714 Tersangka

News

Warga Pidie Ditemukan Bersibah Darah di Kios Ponsel Ulee Kareng Polisi Kejar Pelaku Pembunuh Warga Titeue Pidie

News

GURU SMK SE ACEH LOMBA BERINOVATIF MENJADI YANG TERBAIK