Home / Daerah / Pemerintah / Tni-Polri

Rabu, 12 April 2023 - 20:44 WIB

DITRESKRIMSUS POLDA ACEH BAGIKAN 250 PAKET TAKJIL UNTUK PENGENDARA

BIMnews.id | Banda Aceh Kasubdit 1 Indagsi Ditreskrimsus Polda Aceh AKBP Tirta Nur Alam beserta anggota membagikan 250 paket takjil berbuka puasa kepada pengendara yang melintas di jalan depan Mapolda Aceh, Jeulingke, Kota Banda Aceh, Rabu, 12 April 2023.

Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto menyampaikan, pembagian takjil tersebut adalah momentum mencari keberkahan di bulan suci Ramadan dan wujud kepedulian Polri, dalam hal ini Ditreskrimsus Polda Aceh kepada masyarakat pengguna jalan.

Baca Juga :  Data Berkualitas Mendorong Efisiensi Pembangunan

“Pembagian takjil untuk berbuka puasa ini adalah wujud kepedulian Ditreskrimsus Polda Aceh kepada pengendara, sekaligus momentum mencari berkah di bulan suci Ramadan,” kata Joko, dalam rilisnya, Rabu, 12 April 2023.

Baca Juga :  Ratusan Kasus TPPO Diungkap Polri, Modus Terbanyak Jadi PMI Ilegal hingga PSK

Joko berharap, apa yang dilakukan Ditreskrimsus tersebut bermanfaat dan dapat membantu masyarakat yang sedang dalam perjalanan pada bulan suci Ramadan.(*)

BIMnews.id – NAZAR

Share :

Baca Juga

Daerah

Babinsa, Bhabinkamtibmas Dan Tim WCW Patroli Antisipasi Gajah 

Nasional

Breking News PJ Gubernur Aceh Resmi di Ganti

Daerah

Penandatanganan Bersama Pedoman Kerjasama E-BERPADU

Daerah

Satuan Jajaran Korem 012/TU Bimbing Anak SD Belajar Matematika Mudah dengan Metode GASING

Daerah

Dalam rangka Hari Bhakti Adhyaksa ke-64 dan HUT IAD , Kejati Aceh melaksanakan kegiatan sosial 

Daerah

Brimob Polda Aceh Sterilkan Lokasi Jelang Kedatangan Presiden ke Pidie

Daerah

Kapolres Aceh Tamiang Berikan Bantuan untuk Korban Banjir di Seruway

Daerah

Kepala Kejaksaan Tinggi Aceh Meresmikan Rumah Restorative Justice di Kabupaten Aceh Tenggara