Home / Pemerintah

Rabu, 3 Agustus 2022 - 14:36 WIB

Hasil donor darah melebihi target pada Dinas tenaga kerja dan Mobilitas Penduduk Aceh

BIMnews.id – Banda Aceh

Donor darah bertempat pada Dinas tenaga kerja dan Mobilitas Penduduk aceh berlangsung pagi Hari ini Rabu 03 Agustus 2022 , pelaksaan donor darah dimulai sejak pukul 8.30 wib hingga siang hari. Pendonor yang berasal dari ASN Dinas tersebut hingga siang ini mendapatkan 50 kantong dari target 30 kantong.

 

Hampir setiap pelaksanaan donor darah yang dilaksanakan secara berkala pada dinas ini (Dinas tenaga kerja dan Mobilitas Penduduk Aceh red) selalu mendapatkan kantong yang melebihi target .

Baca Juga :  23 orang komunitas pecinta sepeda motor dari Bandung menuju Sabang

 

Akmil Husen selaku Kepala Dinas tenaga kerja dan Mobilitas Penduduk Aceh diruang kerjanya mengatakan “bahwa target dinas hanya 30 kantong , namun hasil yang didapat hari ini melebihi target yaitu 50 kantong, hal ini karena partisipasi dan kesadaran dari semua ASN bahwa dengan mendonor darah untuk kemanusiaan juga untuk kesehatan dirinya sendiri, ucapan terima kasih juga disampaikan kepada petugas PMI Banda Aceh bersama unit mobil PMI yang bersedia dan tepat waktu untuk melaksanakan kegiatan donor darah pada dinas Tenaga kerja dan Mobilitas Penduduk Aceh, tutupnya.

Baca Juga :  Pemkab Aceh Besar Gelar Lepas Sambut Bupati dan Wakil Bupati

 

BEMnews.id – Bahzari.

 

Share :

Baca Juga

Pemerintah

DISNAKERMOBDUK ACEH GELAR APEL BULAN K3

Pemerintah

Wakil Bupati Aceh Besar Tegaskan Pentingnya Peningkatan Mutu Pendidikan

Pemerintah

PELATIHAN INDUSTRI KREATIF DAN PEMAGANGAN RESMI DIBUKA DISNAKERMOBDUK ACEH

Pemerintah

Syech Muharram dan Syukri A Jalil Dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Aceh Besar Periode 2025-2030

Pemerintah

DISNAKERMOBDUK ACEH PENGUMUMAN HASIL SELEKSI TES TULIS PEMAGANGAN DALAM NEGERI TAHUN 2023

Pemerintah

Asisten II Sekdakab Pimpin Desk Perubahan Renja DPMG Aceh Besar

Pemerintah

KETUA TIM PENGGERAK PKK MEMBUKA RAKON TP PKK KABUPATEN/KOTA SE ACEH

News

Pangdam IM Sambut Kedatangan Wakil Presiden RI di Bandara SIM Aceh Besar